Tuesday, October 2, 2012

Menjaga dan Membersihkan Ginjal dari Segala Penyakit

Membersihkan Ginjal secara Tradisional . Ginjal merupakan organ yang sangat vital bagi tubuh kita. ini dikarenakan karena fungsi ginjal sebagai organ yang sangat penting dalam mengatur keseimbangan asam-basa, pengaturan tekanan darah, merangsang sumsum tulang untuk membuat sel darah merah, dan membantu mempertahankan kalsium untuk tulang kita. Begitu besarnya peran ginjal bagi tubuh kita. Oleh sebab itu mari kita menjaga kesehatan ginjal kita. Temukan  Mengobati Hipertensi secara Tradisional dan Mengobati Busung Lapar secara Tradisional hanya di blog Pengobataan berbagai penyakit Secara Alami.


Membersihkan Ginjal Secara Alami
Ketimun segar dicuci lalu diparut. Hasil parutannya diperas dan disaring. Airnya diminum sedikit demi sedikit sampai lambung terbiasa menerima cairan ketimun.

Itulah Beberapa Tanaman Herbal untuk membersihkan ginjal. Jika ada saran dan kritik jangan ragu untuk menyampaikan. Jika ada cara pengobatan lain yang belum tertera silakan tinggalkan komentar dalam bentuk komentar di bawah ini semoga bermanfaat bagi kita semua.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Menjaga dan Membersihkan Ginjal dari Segala Penyakit